Site Network: Home | Blogcrowds | Gecko and Fly | About

Masalah Sound Di VLC player

Menjalankan file 3GP ( terutama yang mengunakan codec Video X-RN/MP4 ) dengan VLC player sering kali tidak terdengar suara. Hal ini karena support Linux untuk codec tersebut belum terinstall. Untuk menginstall Codecs tersebut diperlukan w32codecs. Langkah instalasinya ada sebagai berikut :

Tambahkan
deb http://packages.medibuntu.org/ gutsy free non-free
pada file /etc/apt/sources.list

Masukan gpg file :
$wget -q http://packages.medibuntu.org/medibuntu-key.gpg \
-O- | sudo apt-key add

Lakukan Update Sources FIle :
$sudo apt-get update

Tinggal lanjutkan pada instalasi w32codecs
$sudo apt-get install w32codecs

Setelah installasi w32codecs maka VLC akan bisa memainkan file 3GP dengan dukungan suara.

Note :
dilakukan untuk ubuntu 7.10 gutsy gibbon

0 comments:

Posting Komentar